Saturday, May 9, 2015

Kumpulan Multimedia Pembelajaran Matematika SMA

Kalian bingung mencari sumber pembelajaran, dan tidak begitu paham dengan pembelajaran di kelas atau pembelajaran di kelas sudah terasa membosankan. Apalagi jika melihat guru yang menjelaskan materi secara monoton yang membuat kalian menjadi bengong dan tak berdaya. Sebagai solusi mungkin anda buntu media pembelajaran yang dapat membuat kalian bisa memahami materi dengan cepat.
Khususnya pada pembelajaran matematika yang butuh pemahaman sangat sulit dari materi matematika yang bersifat abstrak. Salah satu dari pemecahan misal itu adalah dengan membuat alat peraga sebagai alat bantu mengatraksinya.

Kali ini saya akan berbagai beberapa media pembelajaran matematika interaktif. Kalian tinggal pilih materi yang akan anda gunakan:
1.  Bangun ruang,
4.  Kombinasi,
7.  Logika,
8.  Matrik 1,
9.  Matrik 2,
14.Vektor
Semoga bermanfaat, terima kasih telah berkunjung.
 


0 komentar:

Post a Comment