Thursday, May 14, 2015

Jawaban "iya" dan "tidak" Membuat Kita Sakit Hati




Pernahkah kalian mengirim pesan kepada gebetanmu tapi jawabannya Cuma “ya” atau “ga”, dua kata yang simpel tapi menyakitkan. Dua kata itu mungkin sudah mewakili jawaban kita tapi, apakah dengan jawaban itu masalah kita terpecahkan.
Jawaban “iya” atau “tidak” sudah mewakili jawaban dari pertanyaan yang kita sudah lontarkan, akan tetapi jawaban itu menimbulkan suatu pertanyaan baru. Pertanyaan baru itu dapat berupa perasaan buruk sangka dengan penerima pesan.

Jawaban “iya” dan “tidak”, membuat kita seakan-akan tidak berguna lagi dihadapannya. Jawab singkat itu seakan-akan kita sudah tidak berarti lagi baginya dan hanya menjadi pengganggu dalam hidupnya.
Walaupun SMS sekarang sudah gratis alias tidak ada biayah bukan berarti balasan SMS mu Cuma “iya” dan “tidak” saja. Walaupun gratis, tapi setidaknya ada imbuhan karakter lagi. Misalnya dalam penambahan karakter tersebut seperti titik-titik yang diulang atau tambahan kata lagi.
Jawaban “iya” atau “tidak” merugikan dirimu dan orang lain. Selain dirimu membuang gratiskan mu, kata tersebut juga dapat membuat penerima pesan merasa hanya menjadi pengganggu dalam hidupmu.
Apakah hai ini hanya perasaan aku saja, gimana dengan kalian. Apakah jika kalian mendapat balasan pesan “iya” atau “tidak” membuat kalian putus asa. Menurut kalian apa coba?

0 komentar:

Post a Comment