Istilah superviri
baru muncul kurang lebih tiga dasawarsa. Sebelum istilah supervisi dicetuskan,
istilah lain sudah ada seperti Inspeksi, pemeriksaan, pengawasan atau
penilaian.
A.
Pengertian
Supervisi Akademik
Istilah supervisi
yang berasal dari bahasa inggris terdiri dari dua kata, yaitu: super yang
artinya “ ke atas”, dan vision yang artinya melihat. Maka dengan keseluruhan
supervisi di artikan “melihat dari atas”. Supervisi diartikan sebagai kegiatan
yang dilakukan oleh pengawas dan kepala sekolah melihat dan mengawasi pekerjaan
guru.
Kegiatan supervisi
dapat dibedakan menjadi dua, yaitu:
a. Supervisi
akademik, yaitu yang langsung berada
dalam lingkup kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh guru untuk membatu
siswa ketika sedang dalam proses belajar.
b. Supervisi
administrasi yang menitikberatkan pengamatan pada aspek-aspek administrasi yang
bersifat sebagai pendukung terlaksananya pembelajaran.
Istilah supervisi akademik dan
administrasi ada juga istilah lain yang sama namun rungang lingkupnya lebih
luas, seperti supervisi lembaga dan akreditasi.
0 komentar:
Post a Comment