Jomblo, bukan suatu penyakit yang
mempunya obat dan bukan pula suatu kutukan dari orang yang membenci kita. Jomblo
merupakan status orang yang sedang sendiri, tapi bukan berati orang yang sedang
yang sedang berstatus jomblo itu harus dihindari.
Mungkin ini yang sedang dialami oleh
orang yang sedang berstatus jomblo. Panggilan “Jones” sering melayang di
telinga mereka dan membuat mereka merasa terseingkir dari kehidupan dunia.
Jones dan jomblo merupakan suatu
istilah yang tak bisa di pisahkan dalam kehidupan mereka. Karena istilah itu
sudah melekat di telinga mereka dan orang-orang pun mendukung dengan mengejek
mereka dengan istilah tersebut.
Jomblo, mungkin bagi kalian yang
sedang mengalami status itu sedang merasakan kesakitan yang luar biasa. Rasa sakit
yang tak tertahankan, cobaan yang terus datang, dan merasa sendirian di kala
malam Minggu datang.
Bagi kalian yang sedang berstatus
jomblo mungkin sedang merasakan adanya malaikat kematian disemailah anda. Atau sedang
merasakan hal yang lebih menyakitkan dari itu. Rasa sakit itu adalah salah satu
alat ukur berapa lama anda jomblo dan banyaknya kata “ JONES” yang anda dengar.
Dan bagi kaum jomblo dan Jones,
berbahagialah karena itu bukan suatu penyakit yang dapat menular tapi mampu
membunuhmu secara perlahan. Tetaplah bertahan untuk menjaga kelestarian jomblo
wer di dunia agar tidak punah. Dan teruslah mencoba untuk Move On, karena itu
jalan satu-satunya untuk sembuh. Jangan pernah menyerah walaupun rasa sakit
akibat kekecewaan terus datang. Tetap semangat, karena kalian lah yang bisa
menyembuhkan rasa sakit itu. Salam jomblo.....
0 komentar:
Post a Comment